![]() |
Memecahkan Soal Statistik, dokpri |
Nilai rata-rata ulangan matematika di suatu kelas yang jumlahnya n siswa adalah x bar, dengan jangkauan data sebesar 12. Apabila nilai siswa yang paling rendah tidak diikutkan, maka rata-ratanya sebesar 8. Sebaliknya, apabila nilai siswa yang paling tinggi tidak diikutkan, maka rata-ratanya sebesar 6. Nilai dari n atau jumlah siswa dalam kelas tersebut adalah....
Solusi:
diketahui bahwa x1 < x2 < .... < xn
dengan x1 adalah nilai siswa terendah
dan xn adalah nilai siswa tertinggi
x bar = jumlah x ke-i / n
x2 + x3 + ....